Transbojonegoro – Pemerintah Kabupaten Bojonegoro meresmikan gedung Graha Buana, Sabtu (8/4/2023). Peresmian ini dengan mengundang berbagai kalangan diantaranya FKUB (Forum Komunikasi Umat Beragama), pimpinan jamaah tahlil putra, pimpinan jamaah tahlil putri, marbot masjid, netizen, dan lainnya.
Resmikan Gedung Graha Buana, Bupati Bojonegoro Minta Pemkab Tingkatkan Pelayanan
